Ormas Pemuda Pancasila Kabupaten Muaro Jambi Datangin Polres Muaro Jambi

[InteL86.TV]  JAMBI – Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila Kabupaten Muaro Jambi beserta puluhan anggota mendatangi Polres Muaro Jambi Senin 19 Desember 2022

Ormas Pemuda Pancasila Kabupaten Muaro Jambi di pimpin ketua MPC Aidi Hatta meminta pihak polres muara Jambi agar proses hukum kepada terlapor berinisial (i) dan RH untuk segera ditahan.

Hal itu diungkapkan ketika dikonfirmasi awak media, Aidi Hatta Pimpinan PAC Pemuda Pancasila Mengatakan saya selaku ketua PAC Pemuda Pancasila Kabupaten Muaro Jambi yang didampingi dankoti beserta anggota, hari ini kita sudah mendatangi mapolres muara Jambi, guna bersilaturahmi sekaligus mempertanyakan perkembangan kasus saudara kita bernisial (i) dan RH yang telah dilaporkan oleh pelapor Akhyarudin Ke polres muara jambi, dalam dugaan kasus penipuan yang mengakibatkan korban mengalami kerugian puluhan juta rupia,’ungkap Aidi Hatta.

Dalam pertemuan tadi dihadiri oleh Wakapolres Muaro Jambi,Kasar Intel, Kasatreskrim polres Muaro Jambi, penjelasan dari Wakapolres proses tetap berlanjut sesegera mungkin akan ditindaklanjuti sesuai dengan undang-undang yang berlaku, walau telapor masih di luar tapi status sudah tersangka.

Kami berharap 2 org yg sudah di tetapkan menjadi tersangka ini agar di tahan, karena ini berkaitan dengan keluarga besar ormas pemuda Pancasila yang menjadi korban penipuan dan juga yang di rugikan

Kepada polres Muaro Jambi sekali lagi kami minta untuk tegas menahan 2 org pelaku tersebut, sesuai dengan undang-undang yg berlaku tentang pasal 378 KUHP yg di sangkakan kepada 2 org tersebut,dan pihak polres segera melimpahkan kasus dugaan penipuan ini ke jaksaan negeri Muaro Jambi.’tutup Aidi Hatta.

[Rilis: Riki Hamdani/Kaperwil Jambi]




Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *