Tim TANGGAP Terpadu Melaksanakan Kegiatan PSN di Telukdalam

InteL86tv.com | Nias Selatan — Guna mencegah maraknya penyakit demam berdarah Tim Tanggap Tepadu Melaksanakan Kegiatan PSN di Pasar Kelurahan Teluk dalam di Lingkungan masyarakat yang sangat membahayakan kesehatan dan keselamatan warga. jumat 23/08/2024.

Tim Tanggap Terpadu yang terdiri dari Personil Koramil-12/Teluk Dalam, Lurah Pasar Teluk Dalam, Kepling 1 s/d 8, dan Sat Pol PP beserta masyarakat dengan sasaran kegiatan membersihkan Parit yang tersumbat atau tergenang air hingga menimbulkan Virus Penyakit yang sangat berbahaya.

Dengan terlaksananya kegiatan ini atas kerja sama yang baik sebagaimana Program Pemerintah Lurah Pasar Teluk Dalam Kabupaten Nias Selatan yang Peduli dengan Masyarakat dalam mencegah Penyakit Demam Berdarah atau Malaria.

Ketika awak media Konfirmasi kepada Sertu A. Sarumaha sebagai Mitra Media Koramil-12/Teluk Dalam Kodim-0213/Nias menjelaskan bahwa kegiatan tersebut sudah Tugas TNI_BABINSA yang Peduli dengan Masyarakat serta Mendukung Program Pemerintah demi kepentingan Umum.’Pungkasnya (Ozi S.Sar)




Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *